Mengajar Terbimbing dan Mengajar Mandiri melalui Pengenalan Persekolahan

Main Article Content

Ilham Assidiq
Elihami Elihami
Ahmad Fajrin Setiawan
A, Muh. Yukir
Nur Musfirah Jaya
Pratiwi Riski
Restu Anugrawan
Restuti Nursafitri

Abstract

Pengenalan Lapangan Persekolahan II (PLP II) adalah tahapan kedua dalam Pengenalan Lapangan Persekolahan Program Sarjana Pendidikan dan Pendidikan Non-Formal yang dilaksanakan pada semester lima. Sebagai tahap lanjutan dari PLP I, PLP II dimaksudkan untuk memantapkan kompetensi akademik kependidikan dan bidang studi melalui berbagai bentuk aktivitas di sekolah. Tujuannya untuk melatih mahasiswa dapat bersosialisai dengan lebih baik dengan berbagai kalangan serta meningkatkan skill komunikasi dengan pihak yang kemungkinan akan menjadi ranah pekerjaannya di masa mendatang. Dengan kuliah lapangan ini diharapkan mahasiswa mampu mengembangkan potensi dirinya serta mengasah kecakapannya untuk persiapan jenjang karir setelah menyelesaikan masa kuliahnya. Adapun program dari kegiatan PPL ini yaitu Praktek mengajar terbimbing serta praktek mengajar mandiri.

Article Details

How to Cite
Assidiq, I., Elihami, E., Setiawan, A. F., Yukir, A. M., Jaya, N. M., Riski, P., Anugrawan, R., & Nursafitri, R. (2022). Mengajar Terbimbing dan Mengajar Mandiri melalui Pengenalan Persekolahan. MASPUL JOURNAL OF COMMUNITY EMPOWERMENT, 4(1), 89-95. Retrieved from https://ummaspul.e-journal.id/pengabdian/article/view/3993
Section
Articles

References

Aminullah, A, dkk (2021). PROSES PEMBELAJARAN SELAMA MASA PANDAMI COVID 19 (Studi Pelaksanaan PLP Dasar). Maspul Journal Of Community Empowerment, 3(1), 21-26.
Assidiq, I., & Elihami, E. (2020). Sabtu Bersih Dan Pengajian Bulanan Di Kb Al Alyah Pamolongan Dan Masjid Baitul Amal Bari Batu Desa Salassa Kecamatan Curio Kabupaten Enrekang. Maspul Journal Of Community Empowerment, 2(1), 62-66
Buku Panduan PLP 2022 Tim Penyusun PLP II. (2018). Panduan Magang 2 Menelaah, merancang dan Mengembangkan Perangkat Pembelajaran, Universitas Muhammadiyah Enrekang. Unit Magang.
Elihami, E, dkk (2022). Pembinaan Lembaga di Sanggar Kegiatan Belajar ( SKB ) Melalui Pengenalan Lapangan Persekolahan I. MASPUL JOURNAL OF COMMUNITY EMPOWERMENT, 4(1), 13-20
Syarif, I., & Elihami, E. (2020). Pengadaan Taman Baca dan Perpustakaan Keliling sebagai Solusi Cerdas dalam Meningkatkan Minat Baca Peserta Didik SDN 30 Parombean Kecamatan Curio. Maspul Journal of Community Empowerment, 2(1), 109-117.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.