- Focus and Scope
- Section Policies
- Peer Review Process
- Open Access Policy
- Abstracting and Indexing
- Policy of Screening for Plagiarism
- Author Fees
- Penyerahan Online
Focus and Scope
Diferensial: Jurnal Pendidikan Matematika mempublikasikan hasil penelitian dan artikel dalam kajian pendidikan dan penyelenggaraan pendidikan matematika di Indonesia.
Section Policies
Articles
Open Submissions | Indexed | Peer Reviewed |
Peer Review Process
Diferensial: Jurnal Pendidikan Matematika diterbitkan oleh Unimen Press. Artikel dimasukan melalui proses online, penulis artikel mendaftarkan diri dan memasukan naskahnya untuk kemudian dilakukan peer review atau naskah diperiksa secara online oleh Reviewer yang di tunjuk dan sesuai bidangnya. Klik untuk melihat tugas Reviewer
Open Access Policy
Jurnal ini menyediakan akses terbuka (Open Access) langsung ke kontennya dengan prinsip bahwa artikel yang dipublikasikan dalam Jurnal ini dapat di akses oleh publik untuk saling mendukung pertukaran pengetahuan global yang lebih baik.Biaya (Author Fees)
Jurnal ini membebankan biaya penulis sebagai berikut:
Article Submission: 0.00 (IDR)
Tidak ada biaya yang diperlukan untuk pengiriman untuk meninjau proses artikel
Fast-Track Review: 0.00 (IDR)
Dengan pembayaran biaya ini, ulasan, keputusan editorial, dan pemberitahuan penulis pada naskah ini dijamin akan berlangsung dalam waktu 4 minggu.
Article Publication: 0.00 (IDR)
Setiap manuskrip yang diserahkan ke Diferensial Journal tidak dikenai biaya
Biaya Pemrosesan Manuskrip dikenakan Rp. 200.000. Ini termasuk peer-review, pengeditan, penerbitan, dan pemeliharaan dan pengarsipan.
Penyerahan Online
User harus memiliki nama pengguna dan kata sandi untuk Diferensial: Jurnal Pendidikan Matematika yang dapat diperoleh di Beranda dengan melakukan registrasi. Registrasi dan Login dibutuhkan untuk memasukkan naskah dan kelengkapannya secara online dan untuk mengecek status naskah.
Publication Frequency
Jurnal ini diterbitkan 2 kali dalam setahun yaitu pada Bulan Juli dan Desember setiap tahunnya.