Pentingnya E-Counseling dalam Pelayanan BK di Sekolah pada Masa Pandemi Covid-19: Literature Review

Main Article Content

Abdullah Rasyid
Abdul Muhid

Abstract

Pandemi Covid-19 menciptakan berbagai perubahan dalam hidup mulai dari Sosial distancing, memakai masker, WFH (Work From Home), dan pembelajaran sekolah via daring. Bimbingan konseling yang pada mulanya dilakukan secara luring atau bertatap muka langsung antara konselor dan peserta didik sekarang harus dilakukan secara daring. Disaat ini e-counseling menjadi salah satu solusi yang banyak dipakai pihak sekolah dalam proses pelayanan bk di sekolah. E-Counseling adalah konselor dan klien berkomunikasi melalui perangkat yang terhubung jaringan internet guna menyelesaikan masalah klien. Dengan adanya e-counseling proses pelayanan bk di sekolah masih bisa dilakukan tanpa bertemu secara langsung.

Article Details

How to Cite
Rasyid, A., & Muhid, A. (2021). Pentingnya E-Counseling dalam Pelayanan BK di Sekolah pada Masa Pandemi Covid-19: Literature Review. EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling, 2(2), 110-116. Retrieved from https://ummaspul.e-journal.id/Edupsycouns/article/view/1058
Section
Articles