PENGEMBANGAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK MELALUI METODE BERMAIN PERAN (ROLE PLAYING) KELOMPOK B DI TK ASOKA MAKASSAR

Main Article Content

Andi Rezky Nurhidaya

Abstract

Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang difokuskan pada situasi kelas. Pengumpul data terdiri dari observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data Penelitian Tindakan Kelas dilaksanakan dalam rangkaian langkah dengan beberapa siklus, dimana dalam satu siklus terdiri dari empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan/tindakan, pengamatan, dan refleksi. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan pada siklus I dan siklus II maka dapat penulis simpulkan bahwa metode bermain peran (Role Playing) dapat mengembangkan sosial emosional anak pada kelompok B di TK Asoka Makassar. Hal ini terlihat dari adanya peningkatan kemampuan sosial emosional anak, pada siklus I indikator memahami dan menaati aturan mencapai 18,75%, sedangkan indikator sabar menunggu giliran mencapai 12,5% dan pada siklus II indikator memahami dan menaati aturan mencapai 87,5%, sedangkan indikator sabar menunggu giliran mencapai 87,5%.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Nurhidaya, A. R. (2021). PENGEMBANGAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK MELALUI METODE BERMAIN PERAN (ROLE PLAYING) KELOMPOK B DI TK ASOKA MAKASSAR. JURNAL EDUKASI NONFORMAL, 2(1), 154-159. Retrieved from https://ummaspul.e-journal.id/JENFOL/article/view/1868
Section
Articles

References

Aqib, Zainal. 2014. Pendidikan Karakter Membangun Perilaku Positif Anak Bangsa. Bandung: CV. YRAMA WIDYA.
Asmani, Jamal, Ma’mur. 2015. Panduan Praktis Manajemen Mutu Guru PAUD. Yogyakarta: DIVA Press.
Elizabeth, Hurlock B. 1990. Perkembangan Anak. Jakarta : Erlangga.
Hartati, Sofia. 2005. Perkembangan Belajar Pada Anak Usia Dini. Jakarta : Depertemen Pendidikan.
Hasan, Maimunah. 2009. Pendidikan Anak Usia Dini. Jogjakarta: Diva Press.
Hasbullah. 2012. Dasar- dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: PT. Rarajagrafindo Persada.
Jatenng, PAUD. 2015. Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini. (Online) https://www.paud.id.
Kamus Bahasa Indonesi, KBI. 2008. Jakarta: Pusat Bahasa Departemen Pendidikan nasional.
Kencana Prenadamedia Group.
Lie, Tan Giok. 2007. Pentingnya Pendidikan Karakter Anak Usia Dini. Jakarta : Erlangga.
M. Fadlillah, dkk. 2014. Edutainment Pendidikan Anakn Usia Dini (menciptakan pembelajaran menarik, kreatif, dan menyenagkan). Jakarta: Prenadamedia Group.
Mutiah, Diana. 2010. Psikologi Bermain Anak Usia Dini. Jakarta: PRENADA MEDIA GROUP.
Nurgiantoro. 1999. Perkembangan Bahasa Anak Usia 4-5 Tahun. Yogyakarta : Perdana Media Kencana.
Piaget. Santrocks. 1995. Jakarta : Erlangga
R, Moeslichatoen. 2004. Metode Pengajaran Di Taman Kanak- Kanak. Jakarta: PT. Prineka.
Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta:
Sudran, Ridwan Abdullah Sani. 2016. Penelitian Tindakan Kelas Pengembagan Profesi Guru. Tanggerang: Tsmart.
Sujiono, Yuliani Nurani. 2016. Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta Barat: PT. Indeks.
Sukmadinata, Nana Syaodih. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.
Suyanto, Slamet. 2005. Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional RI.
Winarsunu, Tulus. 2002. Statistik Dalam Penelitian Psikologi Dan Pendidikan. Malang: UMM Press.
Wiratmadja. 2008. Metode Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.