Upaya Kepala Sekolah dalam Penyelesaian Konflik Kinerja Tenaga Pendidik Melalui Manajemen Konflik Interpersonal di MTs Al Wasliyah Tanjung Pasir Kecamatan Kualuh Selatan Kabupaten Labuhanbatu Utara

Main Article Content

Fitri Yulia

Abstract

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah “Bagaimana upaya kepala sekolah dalam penyelesaian konflik kinerja tenaga pendidik melalui manajemen konflik interpersonal  di MTs Al- Washliyah Tanjung Pasir Kecamatan Kualuh Selatan Kabupaten Labuhanbatu Utara”. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Instrumen yang digunakan oleh adalah alat perekam, panduan observasi dan wawancara serta buku catatan. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan verifikasi. Hasil penelitian diperoleh bahwa kepala sekolah dalam pendekatan penyelesaian konflik memiliki beberapa cara diantaranya yaitu berkomunikasi langsung dengan pihak yang terlibat konflik karena berkomunikasi yang baik dan memberi motivasi kepada anggota organisasi merupakan alat kepala sekolah agar bawahannya mau bekerja sama sesuai yang diharapkan, dengan berkomunikasi yang baik dan memberikan motivasi-motivasi dapat membantu kepala sekolah dalam memahami sikap dan karakter para anggota organisasi. Selanjutnya cara yang digunakan kepala sekolah dalam penerapan manajemen konflik disekolah yaitu dengan mengadakan rapat disekolah dengan yang terlibat konflik dan juga seluruh anggota  organisasi yang tidak terlibat konflik untuk bisa membantu mencari solusi dalam memecahkan konflik yang terjadi yaang bisa membahayakan  dan berdampak buruk pada organisasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Yulia, F. (2022). Upaya Kepala Sekolah dalam Penyelesaian Konflik Kinerja Tenaga Pendidik Melalui Manajemen Konflik Interpersonal di MTs Al Wasliyah Tanjung Pasir Kecamatan Kualuh Selatan Kabupaten Labuhanbatu Utara. JURNAL EDUKASI NONFORMAL, 3(2), 659-664. Retrieved from https://ummaspul.e-journal.id/JENFOL/article/view/5430
Section
Articles

References

Akhmad Fauzi, Rusdi Hidayat Nugroho, Manajemen Kinerja. Surabaya: Airlangga University Pres, 2020

Ana Widyastuti, Et Al, Manajemen Konflik Berbasis Sekolah. Batusangkar: Yayasan Kita Menulis, 2020

Ara Hidayat, Imam Machali, Pengelolaan Pendidikan. Yogyakarta: Kaukaba, 2012

Dewi Safitri, Menjadi Guru Propesional. Riau: PT Indragiri Dot Com, 2019

Eko Sudarmanto, et.al., Manajemen Konflik. Yayasan Kita Menulis, 2021

Ghozi Saipul, Statistik Deskriptif Untuk Ekonomi. Yokyakarta: CV Budi Utama, 2015

Hengki Irawan Setia Budi, Manajemen Konflik Mengelola Marah Dan Stres Secara Bijak. Yogyakarta: Grup Penerbit CV Budi utama, 2020

Husain Usman, Manajemen Teori Praktik Dan Riset Pendidikan. NA: Bumi Aksara, 2006

Imam Machali, Ara Hidayat, The Handbook. Yogyakarta: Pranadamedia Grup, 2016

Irjus Indrawan, Guru Profesional, Jateng: Lakeisha, 2020

John Suprihanto, Manajemen. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press, 2014

Kementerian Agama Al Qur an Dan Terjemahannya. Jakarta: PT Pustakan Abdi Bangsa, 2012

Mulyasa, Manajemen Dan Kepemimpinan Kepala Sekolah, Jakarta: PT Bumi Aksara, 2011

Noeng Muhadjir, Metode Penelitian Kualitatif, Pendekatan Posivistik, Rasionalistik, Phenomenologik, dan Realisme Metaphidik. Yogyakarta: Rake Sarasin,1998

Pinton Setia Mustafa, et.al., Metologi Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan Penelitian Tindakan Kelas Dalam Pendidikan Olahraga. Malang: 2020

Roni Angger Raditama, Pengantar Manajemen Teori Dan Aplikasi. Malang: AE Publishing, 2020

Sandu Suyoto, M Ali Sodik, Dasar metodologi penelitian. Yogyakarta: Literasi Media Publishing, 2015

Zazin Nur, Kepemimpinan dan Manajemen Konflik. Yogyakarta: Absolute Media, 2010
.