Evaluasi Kinerja Berdasarkan Standar Komptensi Guru pada Guru Kelas di SD Negeri Randuacir 02

Main Article Content

Wahyu Prasetyo
Yohana Setiawan

Abstract

 


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 berdasarkan standar kompetensi guru dari penilaian asesor (kepala sekolah), penilaian diri sendiri, dan penilaian teman sejawat. Jenis penelitian ini termasuk dalam penelitian evaluasi. Model yang digunakan adalah model benchmarking (bangku ukur). Teknik analisis yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif. Populasi penelitian ini adalah guru kelas di SD Negeri Randuacir 02. Penelitian sampel guru kelas dilakukan dengan propotional random sampling sebanyak 6 guru. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner. Dari 57 item terdapat 41 item dinyatakan valid, item- item tersebut memiliki koefisien corrected item to total correlation ≥ 0,20, Hasil analisis kuesioner penilaian kinerja guru diperoleh alpha Cronbach’s= 0,721 sehingga dapat dikatakan memiliki reliabilitas  pada kategori  tinggi. Teknik analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif dengan persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) kompetensi pedagogik guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase sebesar 89,42%. (2) kompetensi kepribadian guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase sebesar 92,3%. (3) kompetensi sosial guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase 91,7%. (4) kompetensi profesional guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase 94,4%.


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 berdasarkan standar kompetensi guru dari penilaian asesor (kepala sekolah), penilaian diri sendiri, dan penilaian teman sejawat. Jenis penelitian ini termasuk dalam penelitian evaluasi. Model yang digunakan adalah model benchmarking (bangku ukur). Teknik analisis yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif. Populasi penelitian ini adalah guru kelas di SD Negeri Randuacir 02. Penelitian sampel guru kelas dilakukan dengan propotional random sampling sebanyak 6 guru. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner. Dari 57 item terdapat 41 item dinyatakan valid, item- item tersebut memiliki koefisien corrected item to total correlation ≥ 0,20, Hasil analisis kuesioner penilaian kinerja guru diperoleh alpha Cronbach’s= 0,721 sehingga dapat dikatakan memiliki reliabilitas  pada kategori  tinggi. Teknik analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif dengan persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) kompetensi pedagogik guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase sebesar 89,42%. (2) kompetensi kepribadian guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase sebesar 92,3%. (3) kompetensi sosial guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase 91,7%. (4) kompetensi profesional guru kelas di SD Negeri Randuacir 02 dalam kategori tinggi dengan rata-rata persentase 94,4%.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Prasetyo, W., & Setiawan, Y. (2021). Evaluasi Kinerja Berdasarkan Standar Komptensi Guru pada Guru Kelas di SD Negeri Randuacir 02. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 5(1), 398-409. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v5i1.1231
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.