Analysis of Inhibiting Factors in Learning Beginning Reading Class I Students MIS Rumbio

Main Article Content

Winarti Winarti
Iis Aprinawati
Fadhilaturrahmi Fadhilaturrahmi

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan faktor-faktor penghambat pembelajaran membaca pernulaan pada siswa kelas I MIS Rumbio Kecamatan Kampar. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Kualitatif. Subyek penelitian ini adalah orang tua siswa kelas I sebanyak 16 orang dan guru MIS Rumbio sebanyak 10 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan Angket, Wawancara, Observasi dan Dokumentasi. Analisis data digunakan untuk faktor-faktor penghambat pembelajaran membaca pernulaan pada siswa kelas I MIS Rumbio Kecamatan Kampar, dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu faktor guru, faktor siswa, faktor proses pembelajaran, faktor sarana prasarana. Pada faktor siswa diperoleh 83% termasuk kategori sedang. Faktor sarana prasarana diperoleh 57% termasuk kategori rendah. Faktor guru diperoleh 59% termasuk kategori rendah. Faktor proses pembelajaran diperoleh 61% termasuk kategori rendah. Berdasarkan penelitian, guru hendaknya sering membaca refrensi buku mengenai pembelajaran membaca permulaan yang benar.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Winarti, W., Aprinawati, I., & Fadhilaturrahmi, F. (2021). Analysis of Inhibiting Factors in Learning Beginning Reading Class I Students MIS Rumbio. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 5(2), 197-204. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v5i2.1982
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.