Peningkatan kemampuan literasi sains berbasis model Problem based Learnin (PBL) peserta didik Kelas V SD Inpres Cambaya Gowa

Main Article Content

Darma Rabiah
Khaeruddin Khaeruddin
Evi Ristiana

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan literasi sains peserta didik melalui model problem based learning (PBL). Penelitian ini termasuk penelitian PTK. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas V SD Inpres Cambaya Gowa. Sampel dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas VB. Pengumpulan data menggunakan tes hasil belajar. Analisis data menggunakan statistik deskriptif dan persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar IPA peserta didik tergolong rendah dibuktikan 23 peserta didik yang tidak mencapai KKM. Berdasarkan tingkat penguasaan, 79,2% peserta didik berada pada kategori tingkat sangat rendah dalam kemampuan literasi sains. Setelah dibelajarkan dengan model PBL capaian kemampuan literasi sains peserta didik meningkat sebesar 58%.


 


Kata Kunci: PBL, Kemampuan Literasi Sains

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Rabiah, D., Khaeruddin, K., & Ristiana, E. (2020). Peningkatan kemampuan literasi sains berbasis model Problem based Learnin (PBL) peserta didik Kelas V SD Inpres Cambaya Gowa. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 4(1), 350-357. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v4i1.257
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.