Pembelajaran Membaca Al-Qur’an Bagi Anak Usia Dini Bagian Dari Perkembangan Bahasa

Main Article Content

Syahrir laode sika

Abstract

Penelitian ini menjelaskan tentang pembelajaran membaca al-qur’an bagi anak usia dini bagian dari perkembangan bahasa. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis deskriptif kualitatif di salah satu pendidikan anak usia dini di Kota Bandung, sedangkan teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, dan observasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa membaca Al-Qur’an bagian dari perkembangan bahasa, agar anak mampu membaca Al-Quran dengan tidak terbebani maka para pendidik harus memilih metode yang sesuai dengan karakteristik anak sehingga tetap anak merasa senang dan tidak merasa diajarkan tapi merasakan permainan yang tidak membosankan. Membaca di dalam Al-Qur’an diharuskan karena kita bisa memahami sesuatu karena membaca dengan demikian biasakanlah membaca untuk para pendidik sehingga generasi kita selalu melihat dan meniru kebiasaan yang kita lakukan. pendidikan anak usia dini tentunya berbeda dengan pendidikan lainnya, pendidikan anak usia dini memerlukan pendekatan yang unik, sabar dan kreatif, disesuaikan dengan masa perkembangannya yang unik pula.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
laode sika, S. (2022). Pembelajaran Membaca Al-Qur’an Bagi Anak Usia Dini Bagian Dari Perkembangan Bahasa. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 1398-1403. Retrieved from https://ummaspul.e-journal.id/maspuljr/article/view/4248
Section
Articles

References

[1] Tanjung, R. (2021). Kompetensi Manajerial Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Sekolah Dasar. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 4(4), 291–296.
[2] VF Musyadad. (2022). Supervisi Akademik untuk Meningkatkan Motivasi Kerja Guru dalam Membuat Perangkat Pembelajaran. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(6), 1936–1941.
[3] Supriani, Y. (2022). Peran Manajemen Kepemimpinan dalam Pengelolaan Lembaga Pendidikan Islam. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(1), 332–338.
[4] Hanafiah, H. (2022). Penanggulangan Dampak Learning Loss dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran pada Sekolah Menengah Atas. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(6), 1816–1823.
[5] Rahayu, Y. N. (2020). Program Linier (Teori Dan Aplikasi). Bandung : Widina Bhakti Persada.
[6] Arifudin, O. (2018). Pengaruh Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Produktivitas Kerja Tenaga Kependidikan STIT Rakeyan Santang Karawang. MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 2(3), 209–218.
[7] Arifudin, O. (2019). Manajemen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Sebagai Upaya Meningkatkan Mutu Perguruan Tinggi. MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 3(1), 161–169.
[8] Bahri, A. S. (2021). Pengantar Penelitian Pendidikan (Sebuah Tinjauan Teori dan Praktis). Bandung : Widina Bhakti Persada.
[9] Hanafiah, H. (2021). Pelatihan Software Mendeley Dalam Peningkatan Kualitas Artikel Ilmiah Bagi Mahasiswa. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 5(2), 213–220.
[10] Arifudin, O. (2021). Implementasi Balanced Scorecard dalam Mewujudkan Pendidikan Tinggi World Class. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 5(2), 767–775.
[11] Ulfah, U. (2022). Kepemimpinan Pendidikan di Era Disrupsi. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(1), 153–161.
[12] Nasser, A. A. (2021). Sistem Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web Dalam Meningkatkan Mutu Siswa Di Era Pandemi. Biormatika: Jurnal Ilmiah Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, 7(1), 100–109.
[13] Apiyani, A. (2022). Implementasi Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) Guru Madrasah Dalam Meningkatkan Keprofesian. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(2), 499–504.
[14] Na’im, Z. (2021). Manajemen Pendidikan Islam. Bandung : Widina Bhakti Persada.
[15] Arifudin, O. (2020). Psikologi Pendidikan (Tinjauan Teori Dan Praktis). Bandung : Widina Bhakti Persada.
[16] Sulaeman, D. (2022). Implementasi Media Peraga dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 71–77.
[17] Arifudin, O. (2022). Analysis Of Learning Management In Early Childhood Education. Technology Management, 1(1), 16–26.
[18] Tanjung, R. (2022). Manajemen Penyelenggaraan Pendidikan Inklusi pada Lembaga Pendidikan Islam. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(1), 339–348.
[19] Irwansyah, R. (2021). Perkembangan Peserta Didik. Bandung : Widina Bhakti Persada.
[20] Darmawan, I. P. A. (2021). Total Quality Management Dalam Dunia Pendidikan" Model, Teknik Dan Impementasi". Bandung: Widina Bhakti Persada Bandung.
[21] Suyadi. (2020). Psikologi Belajar Anak Usia Dini. Yogyakarta : PT Pustaka Aadani.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.