Performing Sere Bissu Maggiri as Character Education Content for the Bone Community
Main Article Content
Abstract
Abstrak
Pertunjukan Sere Bissu Maggiri merupakan pertunjukan tari tradisional berasal dari suku Bugis Bone yang teletak di Sulawesi Selatan. Pelaku kesenian dari pertunjukkan tersebut adalah Bissu merupakan laki-laki berpenampilan wanita dari Komunitas Bissu Bone. Tujuan penelitian ini mendeskipsikan nilai-nilai pendidikan karakter masyarakat Bone terefleksi dalam pertunjukan Sere Bissu Maggiri. Menggunakan metode kualitatif dengan desain penelitian fenomenalogi. Hasil penelitian menunjukkan Pendidikan Karakter pada masyarakat Bone dalam Pertunjukan Sere Bissu Maggiri terdapat nilai-nilai karakter terdapat Tuhan, terhadap diri sendiri dan terhadap sesama dari tiga nilai tersebut menjadi acuan dan pedoman bersikap sebagai masyarakat Bone dengan Bone kota beradat. Menjunjung tinggi nilai moral bersikap dan menghargai kesenian leluhur mempertahankan dan terus dilestarikan.
Kata Kunci: Pendidikan Karakter, Sere Bissu Maggiri, Bone
Abstract
The Sere Bissu Maggiri performance is a traditional dance performance originating from the Bugis Bone tribe located in South Sulawesi. The performers of the show are Bissu, men dressed as women from the Bissu Bone Community. The purpose of this study is to describe the character education values of the people of Bone as reflected in the Sere Bissu Maggiri performance. Using qualitative methods with a phenomenological research design The results of the study show that character education in the Bone community in the Sere Bissu Maggiri performance contains character values that include God, oneself, and others, with the three values becoming a reference and guideline for behaving as a Bone community in a civilized city. Upholding moral values, behaving and appreciating ancestral arts, and maintaining and continuing to be preserved
Keywords : Character Education, Sere Bissu Maggiri, Bone