Learning Style Preferences in Social Studies Based on Gender Differences of Junior High School Students in Singkawang

Main Article Content

Yusawinur Barella

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan menggambarkan preferensi gaya belajar peserta didik Sekolah Menengah Pertama di Kota Singkawang pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial berdasarkan gender. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian terdiri dari 400 peserta didik Sekolah Menengah Pertama di Singkawang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket mengenai gaya belajar, terdiri dari 16 item yang berkaitan dengan gaya belajar VARK (Visual, Auditorial, Read/Write, Kinestetik). Hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya belajar peserta didik Sekolah Menengah Pertama di Singkawang cenderung unimodal, dan tidak ada perbedaan signifikan dalam gaya belajar antara peserta didik berdasarkan gender.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Barella, Y. (2023). Learning Style Preferences in Social Studies Based on Gender Differences of Junior High School Students in Singkawang. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 7(2), 2671-2677. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v7i2.6747
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.